Berbaik Sebelum Kamu Lahir
Source: KLIK! |
Ayah: "Nak, perlulah kalian tahu, bahwa ayah mulai berbuat baik kepada kalian sebelum kalian hadir di dunia ini, maka berbaktilah kepada ayah apalagi ibumu."
Anak: "Ayahku sayang.. tanpa mengurangi rasa hormat, tunjukkanlah kebaikan yang ayah lakukan padaku, padahal aku belum lahir."
Ayah: "Anakku sayang, ketahuilah kebaikan yang ayah lakukan sebelum kamu lahir adalah usaha ayah memperjuangkan cinta seorang wanita yang sholihah yang akan menjadi ibumu kelak. Karena ibumu adalah pendidikan awal bagimu."
(dikutip dari salah satu status jejaring sosial seorang teman)
Hmm..
Menarik ya.
Wassalamualaikum
bener juga yah.. :)
ReplyDelete